Microsoft ForeFront

Microsoft ForeFront adalah sebuah jajaran produk keamanan komprehensif yang dibuat oleh Microsoft untuk sistem operasi klien Microsoft (Windows XP, Windows Vista, atau Windows 7) dan sistem operasi Windows Server System. Menurut Microsoft, jajaran ForeFront akan menyediakan perusahaan dengan beberapa lapisan keamanan terhadap ancaman yang datang dari luar maupun dari dalam.

Microsoft ForeFront sendiri mencakup produk-produk berikut:

Kategori Client Security
  • Microsoft ForeFront Client Security (sebelumnya dikenal sebagai Microsoft Client Protection)
    Produk ini merupakan produk antivirus dan antimalware yang dimiliki oleh Microsoft. Scan engine yang digunakan oleh produk ini sama dengan scan engine yang digunakan oleh Windows Live OneCare, dan menggunakan basis data signature yang sama dengan Windows Defender dalam hal pendeteksian spyware. Tampilan antarmuka grafisnya pun juga mirip dengan Windows Defender. Versi terbaru sekarang adalah versi 1.5. Versi yang akan datang akan memiliki nama Microsoft Forefront Endpoint Protection, yang merupakan bagian dari Forefront Protection Suite.[1]
Kategori Server Security
  • Microsoft ForeFront Security for Exchange (sebelumnya dikenal sebagai Sybari Antigen for Exchange)
  • Microsoft ForeFront Security for SharePoint (sebelumnya dikenal dengan sebutan Sybari Antigen for SharePoint)
  • Microsoft ForeFront Security for Microsoft Office Communications Server (sebelumnya dikenal dengan sebutan Antigen for Instant Messaging)
  • Microsoft Forefront Security Management Console
Kategori Edge Security
  • Microsoft Internet Security and Acceleration Server (ISA Server) 2006
  • Microsoft Intelligent Application Gateway 2007
  • Microsoft ForeFront Threat Management Gateway (versi selanjutnya ISA Server)
  • Microsoft ForeFront Unified Access Gateway (versi selanjutnya IAG)

Pranala luar

  • Official site of Microsoft ForeFront
  • Microsoft Forefront Client Security
  • Editorial Reviews Microsoft Forefront Security Administration Guide (Paperback) by Jesse Varsalone
  • Ulasan di WSS-ID.org Diarsipkan 2008-12-01 di Wayback Machine.
  • Ulasan Microsoft ForeFront Security for Exchange di WSS-ID.org Diarsipkan 2009-02-07 di Wayback Machine.
  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-07-16. Diakses tanggal 2009-07-26. 
  • l
  • b
  • s
Microsoft
  • Sejarah
  • Semua topik
Dewan Direksi
  • Steve Ballmer
  • Dina Dublon
  • Bill Gates
  • Maria Klawe
  • Stephen J. Luczo
  • David Marquardt
  • Satya Nadella (CEO)
  • Charles Noski
  • Helmut Panke
  • John W. Thompson (Pemimpin)
Staf kepala
  • Satya Nadella (CEO)
  • Amy Hood (CFO)
  • Craig Mundie (CRSO)
  • Kevin Turner (COO)
Pemimpin Senior
  • Tony Bates
  • Lisa Brummel
  • Julie Larson-Green
  • Qi Lu
  • Terry Myerson
  • Mark Penn
  • Tami Reller
  • Harry Shum
Presiden dan Wakil Presiden
  • Joe Belfiore
  • Jon DeVaan (SVP)
  • Richard Rashid (SVP)
  • S. Somasegar (SVP)
Keluarga produk
Properti web
Konferensi
  • Build
  • MIX
  • PDC
  • TechEd
  • WinHEC
Kritik
Tuntutan hukum
  • Alcatel-Lucent v. Microsoft
  • Apple v. Microsoft
  • Kasus persaingan Microsoft Uni Eropa
  • Microsoft v. Lindows
  • Microsoft vs. MikeRoweSoft
  • Microsoft v. Shah
  • United States v. Microsoft
Akuisisi
  • Altamira Software
  • aQuantive
  • Azyxxi
  • Blue Ribbon Soundworks
  • Bungie
  • Calista Technologies
  • Colloquis
  • Connectix
  • Consumers Software
  • Danger
  • Farecast
  • FASA Studio
  • Fast Search & Transfer
  • Firefly
  • Forethought
  • GIANT Company Software
  • Groove Networks
  • Hotmail
  • Jellyfish.com
  • LinkExchange
  • Lionhead Studios
  • Massive Incorporated
  • Onfolio
  • PlaceWare
  • Powerset
  • ProClarity
  • Rare
  • ScreenTonic
  • Skype Communications
  • Teleo
  • Tellme Networks
  • Twisted Pixel Games
  • Vermeer Technologies
  • Visio Corporation
  • VXtreme
  • WebTV Networks
  • Winternals
  • Yammer
  • Kategori
  • Commons page Commons


Ikon rintisan

Artikel bertopik perangkat lunak ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s