Mehbooba Mufti

Ketua Menteri Jammu dan Kashmir 9Masa jabatan
4 April 2016 - 20 June 2018GubernurNarinder Nath VohraWakilNirmal Kumar Singh
Sebelum
Pendahulu
Jabatan lowong (Pemerintahan gubenur)
Pengganti
Petahana
Sebelum
Anggota Parlemen India
untuk Anantnag
Petahana
Mulai menjabat
2014
Sebelum
Pendahulu
Mirza Mehboob Beg
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
16 Mei 2004 – 16 Mei 2009
Sebelum
Pendahulu
Mirza Mehboob Beg
Pengganti
Ali Muhammad Naik
Sebelum
Informasi pribadiLahir22 Mei 1959 (umur 65)
India Bijbehara, Jammu dan Kashmir, IndiaPartai politikPartai Demokratik Rakyat Jammu dan KashmirSuami/istriJaved IqbalAnak2KerabatMufti Mohammad Sayeed (ayah)Alma materUniversitas Kashmir
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mehbooba Mufti Sayeed (lahir 22 Mei 1959) former Ketua Menteri Jammu dan Kashmir (J&K) ke-9 dan saat ini, yang menjabat sejak 4 April 2016.[1] Sebagai wanita pertama yang memegang jabatan tersebut,[2] ia menggantikan ayahnya Mufti Mohammad Sayeed dalam jabatan tersebut, beberapa hari setelah, beberapa bulan setelah kematiannya pada Januari 2016. Mehbooba adalah ketua menteri wanita Muslim kedua di India setelah Syeda Anwara Taimur dari Assam. Mehbooba Mufti adalah presiden Partai Demokratik Rakyat Jammu dan Kashmir (PDP). Ia sekarang merupakan anggota parlemen, mewakili Anantnag di Lok Sabha ke-16; ia sepertinya akan melowongkan jabatannya karena jabatan ketua menterinya. Ia sebelumnya mewakili Anantnag di Lok Sabha ke-14 (2004–09) namun tidak ikut pemilihan 2009 untuk Lok Sabha ke-15.

Kehidupan awal

Ia meraih gelar hukumnya dari Universitas Kashmir.[3]

Referensi

  1. ^ "Kudos to Mehbooba Mufti, but where are Kashmir's female politicians?". 
  2. ^ "Mehbooba is J-K's first woman CM and India's 16th". Hindustan Times. Diakses tanggal 4 April 2016. 
  3. ^ http://myneta.info/ls2014/candidate.php?candidate_id=4146

Pranala luar

  • Official biographical sketch in Parliament of India website Diarsipkan 2008-06-25 di Wayback Machine.
  • State Assembly hall security remove opposition People's Democratic Party Diarsipkan 2009-09-28 di Wayback Machine.
Lok Sabha
Didahului oleh:
Ali Mohammed Naik
Anggota Parlemen
untuk Anantnag

2004–2009
Diteruskan oleh:
Mirza Mehboob Beg
Didahului oleh:
Mirza Mehboob Beg
Anggota Parlemen
untuk Anantnag

2014–sekarang
Petahana
Jabatan partai politik
Didahului oleh:
Lowong
Pemimpin Partai Demokratik Rakyat Jammu dan Kashmir di
Lok Sabha ke-16

2014 – 4 April 2016
Petahana
Jabatan politik
Didahului oleh:
Lowong
(Pemerintahan Presiden)
Ketua Menteri Jammu dan Kashmir
4 April 2016 – sekarang
Petahana
  • l
  • b
  • s
  • Ghulam Mohammed Sadiq
  • Syed Mir Qasim
  • Sheikh Abdullah
  • Farooq Abdullah
  • Ghulam Mohammad Shah
  • Mufti Mohammad Sayeed
  • Ghulam Nabi Azad
  • Omar Abdullah
  • Mehbooba Mufti
  • l
  • b
  • s
Anggota Lok Sabha ke-16 dari Negara Bagian Jammu dan Kashmir
Anggota LS ke-15 Anggota LS ke-17
Pemilu 2014
  • Mehbooba Mufti
  • Muzaffar Hussain Baig
  • Jugal Kishore
  • Thupstan Chhewang
  • Tariq Hameed Karra
  • Dr Jitendra Singh
Anggota Lok Sabha ke-16 dari
Negara bagian: AP BH CT GA GJ HR HP JK JH KL KA MP MH OR PB RJ TN TS UP UT WB Timur laut: AR AS MN ML MZ NL SK TR
Teritorial Serikat: AN CH DN DD LD DL PY